Skip to main content
Pencegahan

Wujud Cinta BNNK Tana Toraja Terhadap Generasi Muda Toraja

Dibaca: 7 Oleh 14 Okt 2019Desember 16th, 2020Tidak ada komentar
Wujud Cinta BNNK Tana Toraja Terhadap Generasi Muda Toraja
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Sebagai wujud cinta BNNK Tana Toraja terhadap generasi muda Toraja, maka hampir setiap hari menyampaikan informasi bahaya penyalahgunaan narkoba kepada semua lapisan Masyarakat. Dan bahkan kali inisasaran penyuluhan terhadap Pelajar karena merupakn tulang punggung pembangunan masa depan Bangsa sehingga Remaja Toraja khusunya dapat terbebas dari penyalahgunaan narkoba.

Wujud Cinta BNNK Tana Toraja Terhadap Generasi Muda Toraja
Kali ini Tim memberikan informasi bahaya penyalahgunaan narkoba bagi 82 Siswa di Aula SMK Kristen 2 Rantepao.
Pada kesempatan kali ini Hilmi berpesan Untuk tidak tergoda mencoba-coba narkoba, “biasanya awal penyalahgunaan terjadi Karena coba-coba dan akhirnya kecanduan oleh karena itu adik-adik jangan pernah mencoba-coba narkoba” kata Hilmi menekankan.
Pada kesempatan kali ini juga Tim penyuluh memberikan motivasi bagi Pelajar untuk tetap fokus meraih cita-cita karena itu salah satu wujud mencintai Orang tua kita.

Tim Penyuluh : Hilmi, Uci, Irfan

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel